Dalam rangka Memperingati HUT RI ke-79 dan Hari Jadi Prov. Jateng ke-79 diadakan Expo Inovasi Dan Teknologi Pertanian Terbesar Jawa Tengah yang dilaksanakan pada hari Rabu (21/8) di Agro Center Soropadan. Salah satu kegiatannya adalah lomba masak bareng dengan peserta Pj. Gubernur Jawa Tengah, Sekda Prov. Jateng, Asisten Sekda, Kepala OPD Prov. Jateng.
Share: